Thursday 12 September 2013

Membuat Blog Anti Copas Menggunakan CSS

Membuat Blog Anti Copas Menggunakan CSS - Terkadang sakit memang jika tulisan atau postingan yang dikerjakan dengan susah payah kita ketahui di copy paste alias di copas alias di curi orang lain. Postingan blog ngalor ngidul sendiri mungkin rata-rata telah ada salinannya di blog yang lain. Hal ini juga lah  yang membuat malas untuk update posting.

Nah untuk tutorialnya silahkan agan-agan ikuti langkah-langkahnya di bawah ini :
1. Login Blogger
2. Klik Template --> Edit HTML --> Cari kode ]]></b:skin> kemudian kamu salin kode di bawah ini dan letakkan di atas kode ]]></b:skin>.
.post-body {
-webkit-touch-callout: none;
-khtml-user-select: none;
-moz-user-select: -moz-none;
-ms-user-select: none;
user-select: none;
}
3. Simpan template
Demikianlah postingan kali ini tentang Membuat Blog Anti Copas Menggunakan CSS dan terimakasih
thumbnail
Judul: Membuat Blog Anti Copas Menggunakan CSS
Rating: 100% based on 99998 ratings. 5 user reviews.
Ditulis Oleh

Artikel Terkait Tutorial Blog :

0 comments:

Post a Comment

 
Copyright © 2013. About - Sitemap - Contact - Privacy
Template Seo Ali oleh Ali Madura - Published by Gratis Template Blog